Pengumuman libur Ramadhan 1443 H

بسم االله الر حمن الرحيم
الحمدلله ولصلاة والسلام علىى رسول الله وبعد
PENGUMUMAN

A. Poin-poin penting
  1. Libur Ramadhan selama 2 minggu (14 hari)
  2. Mulai libur hari Rabu, 27 April 2022 (25 Ramadhan 1443 H) sampai Selasa, 10 Mei 2022
  3. Kepulangan santri hari Rabu, 27 April 2022 (25 Ramadhan 1443 H)
  4. Balik Kepondok Selasa, 10 Mei 2022

B. Ketentuan penjemputan
1. Penjemputan santri dimulai pada hari Rabu pukul 09:00 dengan ketentuan:
  • Penjemput adalah orang yang sehat
  • Santri putri/akhwat wajib dijemput oleh mahramnya
  • Untuk santri putri diwajibkan menggunakan kendaraan pribadi bukan kendaraan umum
  • Penjemput hanya diperbolehkan datang sampai tempat parkir.
  • Penjemput tidak diperbolehkan diam dalam waktu yang lama dipondok
  • Megisi daftar penjemputan santri
  • Santri akan dipanggilkan oleh petugas

2. Selama libur, santri diwajibkan untuk memperhatikan hal-hal berikut:
  • Mengulangi hafalan Al Qur’an minimal 5 juz dibuktikan dengan mengisi lembar kontrol hafalan yang ditandatangani oleh orang tua/wali santri
  • Bagi santri yang tidak mengerjakan tugas akan dikenakan sangsi.

3. Ketika kembali kepondok dimohon kepada wali santri untuk memperhatikan hal hal berikut:
  • Melunasi semua tunggakan administrasi masuk/tahunan dan tunggakan bulanan.
  • Membayar iuran/administrasi bulan Mei 2022
  • Santri dalam keadaan sehat
Demikian informasi ini kami sampaikan atas kerjasama yang baik kami haturkan jazaakumullohu khairan katsiro.

Pemenang, 20 April 2022
Mudir Ma’had


Husnul Yamil, Lc., M.Pd
 
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url